Relawan Sekolah Namira Distribusikan Bantuan Kepada Masyarakat Korban Banjir Tapanuli Tengah Kecamatan Pandan
Alhamdulillah hari ini Relawan Sekolah Namira telah menyalurkan bantuan kepada saudara kita yang terdampak banjir di Tapanuli Tengah berupa bahan pokok makanan, obat-obatan, pakaian dan perlengkapan bayi dll Semoga Allah membalas dengan pahala berlipat, melapangkan rezeki, menenangkan hati, serta menjaga keluarga Bapak/Ibu dari segala musibah.Dan semoga saudara-saudara kita yang terkena Read more…




